Agen Bola – Manchester United Terpuruk Lagi, Pochettino Akan Gantikan Solskjaer?. Manchester United diklaim telah mempersiapkan Mauricio Pochettino sebagai pengganti Ole Gunnar Solskjaer jikan Setan Merah kembali terpuruk.
Saat ini Solskjaer berada dalam bayang bayang pemecatan manajemen Manchester United setelah beberapa hasil buruk di awal musim Liga Inggris 2020/21.
Setan Merah mengawali musimnya dengan menuai kekalahan 1-3 dari Crystal Palace di Old Trfford. Sebelum laga internasional di mulai, Manchester United dipermalukan oleh Tottenham Hotspur dengan skor 1-6.
Dalam tiga pertandingan di Premier League musim ini, Manchester United baru sekali menang mengalahkan Brighton & Hove Albion dengan skor 3-2.
Setelah Jeda Internasional, Harry Maguire dan kawan kawan kembali dihadapkan dengan sejumlah pertandingan yang sulit.
Manchester United melawan Newcastle United pada 18 Oktober, lalu dijamu Paris Saint-Germain, 21 Oktober, menghadapi Chelsea, 24 Oktober, melawan RB Leipzig, 29 Oktober, dan bertemu Arsenal 1 November.
Nampaknya manajemen Manchester United akan mengabaikan anggapan Solskjaer sebagai kesayangan pelatih legendaris, Sir Alex Ferguson. Solskjaer direkrut pada Desember 2019 untuk menggantikan Jose Mourinho, kemudian menjadi permanen pada Maret 2020. Setelah permanen, Solskjaer sempat dirumorkan akan dipecat, tapi akhirnya tetap bertahan hingga musim ini.
Namun, kesempatan yang diberikan Manchester United kepada Solskjaer telah habis. Penguasa Liga Inggris itu akan meniru Liverpool yang tidak takut mendepak legenda mereka, Kenny Dalglish, pada 2012.
Dilansir dari Daily Mail, meski Solskjaer berhasil membawa Manchester United ke zona Liga Champions musim ini dan mencapai sejumlah laga semifinal, namun manajemen tidak akan segan untuk memecat dan menggantinya dengan Pochettino.
Pochettino sendiri berkemsempatan ke Manchester United usai dilaporkan menolak tawaran sejumlah klub setelah dipecat Tottenham di musim lalu.
Demikianlah artikel mengenai Manchester United Terpuruk Lagi, Pochettino Akan Gantikan Solskjaer? yang dapat diberikan oleh tim Agen Bola, Semoga dapat bermanfaat bagi para pecinta sepakbola, Bandar303.